Kutipan Buku: Detik-Detik yang Menentukan

Kekuasaan adalah amanah dan titipan Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa, bagi mereka yang percaya atas eksistensi-Nya. Bagi mereka yang tidak percaya atas eksistensi-Nya, kekuasaan adalah amanah dan titipan rakyat. Pemilik Kekuasaan tersebut, tiap saat dapat mengambil kembali milik-Nya dengan cara apa saja.

Orang-Orang di Titik Penanda

Pernah merasa tertarik pada seraut wajah tak dikenal? Tidak terkait perasaan suka, cinta lawan jenis dan sebangsanya, hanya sekedar tertarik. Mungkin karena keunikan wajahnya, atau kejadian yang melatarbelakangi, atau karena otak ingin merekamnya begitu saja, tanpa alasan apa pun. Saya pernah, dan bisa memberikan dua contoh. Yang pertama adalah seorang lelaki muda yang berdiri di […]

Things You Already Know: #2 Bersyukur Tanpa Pembanding

Minggu lalu saya bertemu seorang wanita yang belum pernah meninggalkan desa yang ia tinggali. Bahkan ke ibukota propinsinya saja ia belum pernah. Setali tiga uang dengan suaminya, yang mungkin sedikir lebih baik. Bapak ini pernah mengunjungi adiknya di propinsi sebelah, hampir 20 tahun lalu. Lalu? Ya begitu. Seumur hidup mereka hanya tinggal di tempat lahir. […]

Bising!

Bising adalah ketika; Kau berada di tengah-tengah mereka yang membicarakan orang yang tidak terlalu kau sukai (lagi) dengan nada ceria, membicarakan tindakan-tindakan lucu dan spontan yang pernah dilakukannya, membicarakannya seakan dia pembawa keriaan sejati. Padahal, baru beberapa bulan lalu mereka tidak begitu suka dengan tindak parasit yang dilakukannya. Hah! (beberapa) manusia memang mudah lupa sekaligus […]

(Sok) Memahami Nasehat Edda

Saya baru separuh jalan membaca “Sang Penyihir Dari Portobello” sehingga pemahaman belum sempurna. Ditambah, saya tidak terlalu mengerti dengan banyak detil dalam cerita tsb. Akan tetapi ada satu bagian yang langsung menarik perhatian, yaitu bagian penceritaan Edda; … kelompok  sangat penting karena mereka memaksa kita untuk berkembang. Jika kau sendirian , yang bisa kau lakukan […]

Biasanya…

Tadinya saya ingin membuat postingan serius alias sok melankolis seperti biasanya 🙄, apa daya kejadian sore ini mementahkan segalanya. Ada apa? Dalam perjalanan pulang ke kos saya mampir ke toko langganan untuk membeli minuman ringan. Seperti biasa, matahari bersinar terik, cuaca sangat panas, membuat lelah 😐 Tidak seperti biasa, saya duduk dulu di bangku yang […]